Menyongsong Kirab Tumpeng Agung Nusantara Gotong-royong ke-XI LP2BN Gelar Piuning
Blitar, www.beritamadani.co.id – Kirab Tumpeng Agung Nusantara merupakan kegiatan rutin tahunan dari Lembaga Pelindung dan Pelestari Budaya Nusantara (LP2BN). Giat ini berawal dari kepedulian dan perhatian yang mendalam para pemerhati budaya dari berbagai kalangan...