Pasar Modal Indonesia Mengalami Tekanan Signifikan
Didik J. Rachbini: Pasar Modal Indonesia Mengalami Tekanan Signifikan
Jakarta, www.beritamadani.co.id – Pasar modal Indonesia mengalami tekanan signifikan dalam beberapa hari terakhir, yang ditandai dengan penurunan tajam harga saham. Menanggapi kondisi ini, Prof. Didik J. Rachbini, Guru Besar Ilmu Ekonomi dan Rektor Universitas Paramadina, menekankan bahwa faktor utama yang memicu gejolak tersebut adalah dinamika ekonomi politik. “Pasar modal adalah alarm atau wake up call […]