Kota Malang, www.beritamadani.co.id – Grand Mercure Malang Mirama merupakan hotel premium bintang 5, yang terletak di jalur utama di Kota Malang yang di kelilingi pegunungan indah, kawasan bisnis, dan tempat wisata seperti Hawai Waterpark Malang, dan banyak destinasi wisata lainnya di daerah Batu.
Karena merupakan hotel premium Grand Mercure Malang Mirama sangat ideal untuk perjalanan bisnis dan rekreasi.
Hotel ini memiliki 264 kamar termasuk 11 suite dan 2 suite presiden, 3 restoran, kafe kopi, sky lounge, grand ballroom, 6 ruang pertemuan dan 4 ruang pertemuan sebagian, kolam renang, gym, sewa sepeda, serta spa.
Berlokasi strategis di Malang Grand Mercure Malang Mirama adalah tempat menginap yang tepat untuk menjelajahi kota Arema ini.
Tempat wisata utama kota ini seperti Hawai Waterpark dan banyak destinasi wisata lainnya di daerah Batu.
Alamat Grand Mercure Malang Mirama: Jalan Raden Panji Suroso No. 7, Malang, Jawa Timur
65126 Malang Indonesia.
GPS:-7.942229, 112.64853
Telepon +62 341 3300000
Fax +62 341 33000000
Email kontak : reservation@grandmercure-malang.com
Ciptakan masa menginap yang nyaman, dan tak terlupakan di kamar dan fasilitas kontemporer kami yang hangat.
Membicarakan bisnis dengan kolega, menghadiri konferensi, atau pengalaman berbelanja di jantung Kota Malang. (Accor-Mercure)